merengeknya anak bertanda rezeki akan datang
anak adalah anugrah yang terindah bagi kita yang diamanahkan ketika anak merengek meminta sesuatu itu bertanda rizki akan mulai muncul, fenomena ini terjadi di diri saya anak memanggilku dengan sebuatan Bapak dia dengan Percaya Diri untuk meminta sesuatu kepada saya, dengan kondisi saat itu permintaan anak tidak akan bisa terpenuhi, saya berfikir Apa jawaban yang pas ketika diminta anak dan saat itu keadaan tidak memungkinkan .?????
saya menjawab dengan percaya diri dan tidak mengeluh dengan keadaan, saya hanya mampu bilang OK , kalimat inilah yang akan menyejukkan hati sang anak. Usia 2 tahun merupakan usia yang sedang enak-enaknya melihat perkembangan sang anak dan saya tidak mau usia itu saya rusak krena tidak ampu berucap OK. dari kalimat OK itu muncul rezki untuk sang anak yang tidak saya sangka, terpenuhnya permintaan anak dan dibalas dengan senyuman lebar tapi sempit membuat hati yang resah dan gelisah berubah riang gembira.
jika kita akan simpulkan pengalaman tersebut maka Rengeknya sang anak rizki akan datang / permintaan sang anak pasti ada krena RIZKI ANAK BUKAN RIZKI KITA, ucapan anak lebih tulus dibandingkan ucapan-ucapan kita yang selama ini kita tidak sadari sepenuhnya.
pesan: hargai permintaan anak anda karena anda adalah harapannya
jika anda bersikap ketus dan tidak PD maka pupuslah harapan anak
pelajari sikap anak anda karena didalam sikap itu tercermin prilaku anda
Elhakim Family
bener sekali .......
ReplyDeleteitu terjadi di saya